Banyak pengguna Gmail selama bertahun-tahun terpaksa mempertahankan alamat email yang mereka buat saat masih duduk di bangku sekolah atau kuliah. Masalah ini sering terjadi ketika nama akun terkesan kekanak-kanakan atau tidak relevan lagi, terutama saat digunakan untuk urusan profesional yang lebih serius. Seiring perkembangan zaman dan kebutuhan profesional, banyak orang …
3 Fitur Video Gratis untuk Semua Pengguna Gmail
Google baru-baru ini meluncurkan serangkaian pembaruan yang memanfaatkan kecerdasan buatan di dalam aplikasi Google Photos, termasuk dukungan untuk pengguna perangkat iOS. Dengan inovasi ini, pengguna iPhone kini dapat melakukan penyuntingan foto dengan cara yang lebih interaktif dan personal. Fitur baru ini memungkinkan pengguna untuk mendeskripsikan apa yang mereka inginkan pada …
